TIFANY ANGGRAINI, TIFANY ANGGRAIN and Fauzi, Marguan (2023) ANALISIS KUAT TEKAN BETON DENGAN SUBSTITUSI ABU SEKAM PADI TERHADAP PENGGUNAAN SEMEN DENGAN VARIASI SUHU. Masters thesis, Universitas Indo Global Mandiri.
Tifany Anggraini_2019250037_File Cover - Daftar isi.pdf
Download (1MB)
Tifany Anggraini_2019250037_File Full Karya Ilmiah.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (4MB) | Request a copy
Abstract
Penambangan bahan baku semen yang dilakukan secara terus menerus berdampak pada
kerusakan alam. Hal tersebut mendorong ditemukannya material–materialalternatif sebagai
bahan tambahan pada pembuatan beton. Sekam padi yang dibakar selama 4 jam pada
temperatur 500ºC akan menghasilkan abu sekam padi (ASP) dengan kandungan silika
(SiO2) sebesar 94-96%. Jumlah penggunaan abu sekam padi yang digunakan adalah
sebanyak 10% dengan variasi suhu pemanasan 80°c, 100°c, dan 110°c dan nilai kuat tekan
yang direncanakan adalah fc’20. Beton sekampadi dengan suhu 80ºc dan 110ºc memiliki
nilai kuat tekan yang lebih rendah dibanding 100º. Pengaruh penggunaan abu sekam padi
sebagai substitusi semen sendiri mendapatkan nilai kuat tekan paling optimum pada variasi
10% dengan suhu pemanasan 100º dan mengalami kenaikan sebesar 0,016% atau
22,88 Mpa dari nilai kuat tekan beton normal sebesar 22,5 Mpa.Umur beton sangat
berpengaruh terhadap nilai kuat tekan beton sekam padi, semakin lama umur beton maka
akan semakin meningkat nilai kuat tekannya.
Kata kunci: abu sekam padi, kuat tekan beton, suhu, umur beton.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Sipil S1 |
Depositing User: | mr. Perpustakaan UIGM |
Date Deposited: | 15 Jan 2024 01:32 |
Last Modified: | 15 Jan 2024 01:32 |
URI: | http://repository.uigm.ac.id/id/eprint/931 |