Pengaruh Penerapan Layanan SAMSAT Drive Thru dan SAMSAT Keliling Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor di Kota Palembang.

Kinanti, Asih (2024) Pengaruh Penerapan Layanan SAMSAT Drive Thru dan SAMSAT Keliling Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor di Kota Palembang. Masters thesis, Universtas Indo Global Mandiri.

[thumbnail of AsihKinanti_2020520046_File Full Karya Ilmiah.pdf] Text
AsihKinanti_2020520046_File Full Karya Ilmiah.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of AsihKinanti_2020520046_File Cover-Daftar Isi.pdf] Text
AsihKinanti_2020520046_File Cover-Daftar Isi.pdf

Download (986kB)

Abstract

Kepatuhan perpajakan adalah perilaku wajib pajak yang memenuhi kewajiban perpajakannya sesuai dengan peraturan UU dan peraturan perpajakan yang berlaku di Negara. Kepatuhan wajib pajak bisa dipengaruhi oleh faktor internal dan eksternal. Faktor internal adalah faktor yang berasal dari dirinya sendiri terkait karakteristik individu yang menjadi pemicu dalam menajalankan kewajiban perpajakannya. Sedangkan faktor eksternal adalah faktor yang berasal dari luar seperti keadaan dan lingkungan di sekitar kurang mendukung. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pelayanan SAMSAT drive thru dan SAMSAT keliling terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor. Sebanyak 100 responden berhasil dikumpulkan melalui penyebaran kuesioner berupa Google Form kepada wajib pajak kendaraan bermotor di kota Palembang dengan menggunakan teknik accidental sampling. Teknik analisis yang digunakan adalah metode kuantitatif. Hasil analisis menunjukkan bahwa secara parsial SAMSAT drive thru tidak berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di kota Palembang (prob 0,334 > alpha = 0,05) sedangkan SAMSAT keliling berpengruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di kota Palembang (prob 0,021 < alpha = 0,05). Serta secara simultan SAMSAT drive thru dan SAMSAT keliling bersama-sama berpengaruh secara signfikan terhadap kepatuhan wajib pajak kendaraan bermotor di kota Palembang (prob = 0,000 < alpha = 0,05).

Kata Kunci : SAMSAT Drive Thru, SAMSAT Keliling, Kepatuhan Wajib Pajak.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi S1
Depositing User: Asih Kinanti
Date Deposited: 06 Feb 2024 08:25
Last Modified: 06 Feb 2024 08:25
URI: http://repository.uigm.ac.id/id/eprint/1106

Actions (login required)

View Item
View Item